Gaes, kalian tau gak sih sekarang ini banyak sekali yang mempertanyakan tentang Gaji Kurir Pandu Logistik. Karena memang ini merupakan salah satu kurir yang viral saat ini.
Pasti dari kalian ada yang hoby dengan shopping atau biasa di bilang dengan belanja bukan?
Apalagi saat ini kalian dapat belanja apa pun kini menjadi lebih mudah dan prakatis sejak adanya ekspedisi jasa pengiriman barang atau biasa disebut dengan kurir.
Dengan begitu kalian tidak perlu repot-repot kelar rumah karena barang pesanan kalian akan sampai dengan selamat yang akan langsung dibawah oleh kurir ke rumah kalian.
Mungkin beberapa dari kalian pernah mendengar tentang pandu Logistik. Salah satu jasa pengiriman ini sudah berdiri sejak lama yang biasa dikenal dengan nama pandu Logistik.
Memang jasa pengiriman yang satu ini kurang dikenal oleh banyak orang dibandingkan dengan jasa kirim lainnya, apalagi jasa pengiriman yang sudah bekerja sama degan e-commerce.
Namun walau seperti itu jasa pengiriman ini tetap saja berkembang dengan terus memperbaiki layanan hingga sampai saat ini tetap berdiri terus memberikan layanan yang terbaik.
Pendapatan atau gaji seorang kurir memanglah tidak bisa di samaratakan degan jasa pengiriman lainnya. Karena setiap perusahaan jasa memiliki kebijakannya masing-masing.
Lalu berakah gaji seorang kurir pandu Logistik? Apakah sesuai dengan apa yang di kerjakannya?
Untuk hal itu pada pembahasan kami kali ini akan membahas tentang gaji yang akan diperoleh oleh seorang kurir pada ekspedisi jasa kirim pandu Logistik.
Tentunya melamar menjadi jasa pengantar atau menjadi kurir dari eksspedisi jasa pengiriman menjadi pertimbangan yang utama yang harus sangat diperhatikan.
Sebab menjadi salah satu kurir di dalam jasa pengiriman mempunyai tanggung jawab yang terbilang besar untuk menjaga barang-barang yang akan diatar ke penerima barang.
Baca Juga : Gaji Kurir Indah Logistik Cargo Semua Posisi dan Syarat Mendaftarnya
Mengenal PT Pandu Logistik
Pandu Logistik sendiri merupakan jasa ekspedisi dari PT pandu siwi sentosa yang sudah menangani sebuah jasa pengiriman barang domestic dan juga keluar negeri.
Perusahaan ini juga sudah membuktikan sebagai salah satu perusahaan jasa pengiriman terbaik di Indonesia.
Tak hanya untuk konsumen biasa, namun pandu Logistik juga sudah bekerja sama dengan beberapa perusahaan terkenal lainnya.
Tak heran juga kenapa pandu logistik menjadi salah satu ekspedisi jasa pengiriman barang terbaik di Indonesia.
Karena pandu logisitik ini sendiri memberikan pelayanan yang bagus dan juga amanah dengan memberikan tarif pengantaran yang hemat dan menyediakan beberapa jenis layanan untuk memenuhi beberapa pengiriman.
Terlebih lagi pandu logistik ini sendiri saat ini setiap hari bisa mendapatkan 30 ribu transaksi pengiriman barang dengan klien utama kalian, sekitar 85% adalah perusahaan multinasional.
Pandu Logistik Express
Pandu express adalah salah satu layanan yang dimiliki pandu Logistik dimana pengiriman barang cepat yang bisa digunakan secara mudah dengan system terintegrasi.
Terlebih lagi layanan ini memiliki harga yang fleksibel untuk kebutuhan pribadi ataupun sebagai badan usaha sehingga dapat bersaing dengan ekspedisi lainnya.
Sebenarnya masih banyak lagi layanan yang bisa kalian dapatkan jika menggunakan ekspedisi jasa pengiriman yang satu ini.
Baca Juga : Gaji Jasa Marga – Syarat, Jenjang Karir, Beserta Cara Mendaftarnya
Keunggulan Ekspedisi Jasa Pengiriman Pandu Logistik
Untuk ekspedisi jasa pengiriman perusahaan pandu logistik ini memiliki kelebihan yang berbeda dengan jasa pengiriman barang lainnya.
Menurut beberapa sumber yang kami kumpulkan pandu Logistik ini juga memiliki layanan yang juga membantu proses pengantaran yang sangat mudah.
Selain itu juga sudah ditawarkan untuk bagi konsumen juga dan untuk kiriman domestic maupun internasional.
Jangkauan Yang Sangat Luas
Setelah merasakan dan menerima dari berbagai sumber yang ada ternyata pandu logistik sangat baik karena memiliki jangkauan luas ke dalam hingga keluar negeri.
Di Indonesia sendiri sudah ada lebih dari 155 kantor cabang dan juga 500 gerai yang sudah melayani kebutuhan para konsumen.
Fasilitas Gudang Banyak
Keunggulan selanjutnya yaitu PL ternyata memiliki fasilitas gudang yang tersebar di seluruh daerah di Indonesia.
Bagi beberapa perusahaan yang ingin menyewanya akan sangat dimudahkan karena pandu Logistik sudah menyediakan beberapa fasilitas menajemen sekaligus.
Harga Yang Terbilang Sangat Jangkau
Semua jenis kiriman yang menggunakan ekspedisi pandu Logistik memiliki harga ongkir yang terbilang cukup terjangkau.
Berdasarkan data yang kami dapatkan kalian hanya cukup membayar sejumlah biaya seharga Rp. 20.000 untuk kiriman dari Jakarta dengan tujuan ke pulau sumatera.
Kekurangan Ekspedisi Jasa Pegiriman Pandu Logistik
Tidak dapat di pungkiri bahwa setiap jasa pengiriman tentunya akan memiliki kekurangannya masing-masing, untuk beberapa orang mungkin akan kurang puas dengan pelayanan pandu Logistik terutama dalam pengantara barangnya.
Pelacakan Yang Kurang Akurat
Masalah utama yang sering dikeluhkan oleh para konsumen adalah pelacakan barang yang dibawa ekspedisi pandu logistik ini kurang akurat.
Ketika saat melakukan cek resi data yang akan muncul kadang masih terbilang kurang lengkap terutama pada tampilan kota transit dan juga posisi barang atau keberadaan nya tersebut.
Lama Pengiriman Sampai
Seperti pada review – review para pengguna ekspedisi ini, kelemahan utama pada ekspedisi ini adalah delay atau lamanya kiriman barang.
Demikian pula yang terjadi pada pandu logistik dimana paket terlambat sampai ke tujuan, sesuai ketentuan harusnya 2 hari namun tak sampai 4 hari.
Tidak Bekerja Sama Dengan Toko Online
Untuk kalian yang sering menggunakan atau menjadi pelanggan marketplace online sayangnya ekspedisi pandu Logistik ini tidak bisa kalian gunakan untuk sebagai jasa pengirimannya.
Hal tersebut karena pada dasarnya pandu Logistik tidak memiliki kerjasama dengan toko-toko online.
Baca Juga : Gaji Magang Bina BNI Beserta Tunjangan dan Tahapannya Terbaru 2022
Berapa Gaji Kurir Pandu Logistik?
Pandu Logistik merupakan salah satu perusahaan yang cukup terkenal dan sudah bergerak dalam bidang multinasional.
Meski hal tersebut ekspedisi pandu logistik ini tidak sepopuler dengan jasa pengiriman lainnya seperti JNT,JNE dan masih banyak lagi jasa pengiriman yang lebih populer.
Untuk pendapatan atau gaji setiap ekspedisi pun tidaklah sama jadi gaji tersebut akan bergantung dengan kalian mendaftar menjadi kurir ekspedisi jasa pengiriman yang mana.
Terlebih lagi di setia daerah memiliki kebijakan UMR yang berbeda-beda, maka akan sama halnya dengan pendapatan seorang kurir di setiap cabang pandu Logistik tersebut.
Gaji Kurir Ekspedisi Pandu Logistik
Seperti yang sudah kami bahas diatas bahwa untuk gaji setiap kurir pada ekspedisi pandu logistik akan memiliki jumlah yang berbeda-beda tergantung di daerah mana kalian mendaftar.
Untuk estimasi pendapatan pada setiap kurir pada ekspedisi jasa pengiriman pandu Logistik berkisaran antara 1-3 juta untuk perbulannya dan juga sangat bergantung dengan UMR daerah masing-masing.
Yang mana itu semua belum termasuk dengan uang insentif atau tunjangan lainnya, jadi selama kalian seorang kurir pandu logistik bisa memperoleh uang lebih dari gaji utama atau pokok setiap bulannya.
Terlebih lagi ekspedisi jasa pengiriman pandu Logistik ini seperti jasa pengiriman lainnya, yang dimana jasa pengiriman ini pun akan memberikan tunjangan yang tentunya akan menambah gaji pokok kalian saat bekerja.
Bagaimana apakah kalian sudah tertarik ingin mencoba menjadi kurir pada ekspedisi yang satu ini?
Untuk mendaftar pada ekspedisi ini juga kalian harus memenuhi beberapa syarat yang harus kalian penuhi, dan kalian juga harus dapat menambahkan surat lamaran dan juga CV saat melamar pekerjaan tersebut.
Dan pastikan juga bahwa nomor telepon yang kalian cantumkan dapat dihubungi, agar kalian tidak melewatkan kesempatan-kesempatan baik lainnya.
Kalian bisa langsung melihat lowongan pekerjaan tersebut dengan online atau kalian juga bisa datang langsung ke PT Pandu Logistik tersebut.
Baca Juga : Gaji Karyawan Tokopedia Semua Jabatan Beserta Tunjangannya Terbaru 2022
Syarat Kurir Pandu Logistik
Ketika kalian sudah melihat lowongan pekerjaan di pandu logistik maka kalian akan melihat beberapa persyaratan pekerjaan tersebut.
Pendaftaran seorang kurir biasanya akan diberikan beberapa persyaratan seperti berikut ini:
- Sudah memiliki SIM
- dapat mengendarai kendaraan bermotor dan juga memiliki kendaraan.
- Memiliki Smartphone.
Persyaratan seperti diatas tidaklah sulit untuk dipenuhi bukan?
Jika kalian memiliki kendaraan tentunya akan memudahkan kalian dalam mengantarkan barang-barang yang sedang kalian antarkan.
Selain itu untuk menghindari adanya pemeriksaan dari satlantas, maka dari itu kelengkapan berkendara kalian harus melengkapinya.
Hal tersebut tentunya dapat melindungi kalian saat berkendara agar tidak terjadi hal-hal yang tidak kita inginkan.
Tak hanya itu kalian juga tentunya membutuhkan smartphone untuk mengantarkan barang yang ingin diantar baik untuk melihat arah jalan ataupun untuk menghubungi penerima, ataupun mendata paket yang sudah kalian kirimkan.
Maka dari itulah persyaratan tersebut diberikan ke semua pendaftar untuk keamanan dan juga kenyamanan baik pekerja maupun pelanggan.
Jika kalian semua sudah mengetahui dan memenuhi persyaratan tersebut maka kalian dapat langsung mendaftar di lowongan tersebut.
Dan hal terpenting sebelum kalian melakukan pendaftaran atau melamar suatu perkerjaan di manapun itu, ada baiknya jika kalian mencari tahu terlebih dahulu mengenai pekerjaan yang akan kalian jalankan.
Kantor dan juga gaji yang akan kalian dapatkan jika sudah bekerja nanti.
Hal tersebut tentunya nanti akan berpengaruh untuk karir kalian untuk ke depannya, terlebih lagi kalian tidak bisa asal masuk dan juga keluar begitu saja.
Maka dari itu pentingnya untuk kalia mencari tahu terlebih dahulu bagaimana kondisi tempat yang nantinya akan kalian jalani nanti.
Cara Daftar Jadi Kurir Pandu Logistik
Nah bagi kalian yang berminat untuk melamar kerja menjadi kurir ekspedisi pandu logistik, maka ada baiknya kalian mengetahui terlebih dahulu cara-cara daftar nya.
Sebenarnya untuk cara mendaftar di ekspedisi yang satu ini terbilang cukup mudah untuk kalian jalankan.
Pada umumnya pandu logistik akan mengadakan pembukaan pendaftaran atau rekrutmen secara langsung ataupun secara online.
Untuk melakukan pendaftaran secara langsung kalian bisa datang ke kantor pandu logistik yang ada di daerah setempat dengan membawa surat lamaran kalian dan juga persyaratan yang sudah kami jelaskan diatas.
Dan sedangkan untuk melakukan pendaftaran secara online, kalian dapat mendaftar dengan mengirimkan persyaratan yang diperlukan dengan mengubah surat lamaran terlebih dahulu ke dalam format yang diberikan.
Jika persyaratan sudah lengkap maka kalian dapat langsung mengirimkannya ke email atau ke alamat pandu logistik.
Baca Juga : Gaji Lulusan STPN – Sejarah, Syarat Pendaftaran Dan Tunjangan Terbaru 2022
Penutup
Demikianlah ulasan yang dapat kami sampaikan kepada kalian mengenai salah satu ekspedisi jasa pengiriman barang pandu logistik ini yang selalu berusaha untuk menjadi jasa pengiriman barang terbaik di Indonesia.
Semoga adanya informasi kali ini dapat bermanfaat dan juga berguna bagi kalian yang membutuhkan, terutama bagi kalian yang sedang mencari pekerjaan sebagai kurir. Terima Kasih.